Mengapa Integrasi Layanan Remote Agent Dengan Sistem CRM Diperlukan Bisnis?

Pernahkah Anda mempertimbangkan integrasi layanan remote agent dengan sistem CRM? Remote agent belakangan semakin diminati pelaku usaha untuk berinteraksi dengan pelanggan. Sementara itu, CRM atau Customer Relationship Management sudah umum dipakai untuk menyimpan berbagai kegiatan bisnis. Beberapa di antaranya adalah penjualan, pemasaran, dan dukungan pelanggan. Kini, dengan semakin umumnya sistem kerja remote, integrasi antara remote […]

Cara Meningkatkan Pelayanan Pelanggan dengan CRM Ecommerce

crm ecommerce

CRM ecommerce ini nantinya bisa menjadi sebuah investasi dalam bisnis. Tujuan dari investasi ini nantinya adalah sebagai bekal dan juga modal untuk bisnis agar bisa mendapatkan keuntungan dan pendapatan yang lebih meningkat dibandingkan yang sebelumnya. Pelanggan akan melakukan pembelian berulang karena pelayanan yang mereka dapatkan dalam bisnis ecommerce tersebut baik dan tidak mengecewakan sehingga mereka memiliki […]

5 Tren CRM yang Diprediksi Booming pada 2023, Bisa Membantu Bisnis Anda!

crm 2023

Tahun 2023 tinggal menghitung minggu, sudah saatnya bagi Anda mempersiapkan diri untuk menyambut kesempatan-kesempatan terbaik dalam lembaran yang baru. Tak terkecuali bisnis yang selalu mengalami perubahan tren setiap tahun. Ada banyak aspek yang perlu Anda perhatikan, dari produk sampai penjualan. Namun jangan lupakan aspek penting yang berkontribusi besar pada keberlangsungan usaha: pelanggan. Dalam hal ini, […]

Mengenal CRM SAAS dan Manfaatnya Untuk Bisnis, Cek Disini!

crm saas

Istilah CRM SaaS mungkin masih asing di telinga sebagian besar orang. Padahal keberadaannya menjadi pilihan bagi para pemilik perusahaan sebagai upaya untuk mengembangkan bisnis mereka termasuk penggunaan sistem CRM alias customer relationship management. Tidak sampai disitu saja, perannya pun ternyata juga cukup penting bagi perusahaan terutama untuk meningkatkan brand awareness. Apabila Anda ingin mengetahui lebih […]

5 Manfaat dan Kelebihan CRM Excel, Salah Satunya Melakukan Penggalian Data

manfaat crm excel

Seperti yang kita tahu, customer memiliki peran penting dalam kemajuan bisnis terutama dalam naik dan turunnya pendapatan. Hal ini dikarenakan customer adalah individu yang membeli produk atau jasa. Bisa dipastikan tanpa customer, bisnis tidak akan berjalan. Oleh karena itu, anda membutuhkan CRM Excel agar anda selalu terhubung dengan pelanggan. Manfaat CRM Tapi sebelum itu, ketahui […]

3 Cara Kerja CRM Online dan Perannya dalam Dunia Bisnis

3 cara crm online

Seiring berjalannya waktu, para pelaku bisnis semakin sadar akan pentingnya membangun hubungan dengan customer. Karena itulah, sistem Customer Relationship Management (CRM) menjadi salah satu strategi yang paling populer digunakan beberapa tahun terakhir. Apa itu crm online? Bagaimana cara kerjanya? Dan apa pentingnya dalam dunia bisnis? Dibawah ini detailnya untuk anda! Pengertian CRM Online CRM adalah […]

CRM WordPress yang Baik untuk Bisnis

crm wordpress

Apa Sajakah Kelebihan CRM WordPress? Selama menggunakan beberapa fitur yang akan memudahkan dalam dunia perbisnisan, tentunya tidak akan lepas dari kelebihan yang akan diberikan. Lalu, apa sajakah kelebihan dari menggunakan CRM WordPress sendiri? Inilah beberapa kelebihannya: Menggolongkan Pelanggan Lama dan Baru  Apabila menggunakan CRM sendiri, maka penggunaannya bisa memfilter calon pelanggan baik lama maupun baru. […]

Kenali Tentang Dashboard CRM Dalam Keperluan Pembuatan Laporan

dashboard crm

Sudah paham dengan konsep dashboard CRM sebagai laporan? Laporan tersebut bisa membantu dalam memberikan gambaran bisnis mengenai metrik paling penting dalam penjualan dan KPI. Biasanya laporan tersebut akan ditampilkan dalam dashboard dari software CRM atau singkatan dari customer relationship management. Melalui dashboard CRM, maka Anda akan lebih mudah mengetahui tentang aktivitas penjualan secara berkala tentunya. […]

App CRM dan Kenali Jenis Serta Fungsinya

crm apps

Apa itu App CRM? Perangkat lunak CRM sendiri adalah alat yang sengaja dirancang untuk membantu organisasi dalam menawarkan pengalaman unik, kepuasan dan membangun relasi yang baik terkait interaksi dengan para pelanggan. Bahkan CRM sendiri juga bisa membantu untuk mengatur, melacak, dan juga memprioritaskan peluang antar tim. Strategi CRM dan Perlukah Menggunakan CRM? Menggunakan CRM sendiri […]

Telemarketing Dengan Crm Sangat Efektif Untuk Menambah Relasi Baru

telemarketing crm

Apakah Anda pernah mendapat panggilan masuk dari seorang wanita atau pria yang intinya dia sedang memperkenalkan sebuah produk melalui jaringan telepon seluler? Nah, itulah yang dinamakan dengan telemarketing ya, tujuannya untuk menggaet konsumen baru agar mau memakai sebuah produk yang ditawarkan tadi. Apa hubungan telemarketing dengan crm? Sebuah komunikasi dibangun dari jaringan telepon seluler selalu […]